Daftar Pusaka

Home » » Makna Filosofi Pamor Keris Jung Isi Dunya Dan Wulan Wulan

Makna Filosofi Pamor Keris Jung Isi Dunya Dan Wulan Wulan

Keris Pusaka Bertuah Ampuh Sakti




JUNG ISI DUNYA.
Bentuknya mirip Putri Kinurung. Bedanya bulatan-bulatan kecil yang terdapat pada “kurungan” bulatan relatif lebih besar. Ada juga yang bentuknya sepintas mirip pamor Bendo Segodo. Tuahnya untuk “menumpuk” kekayaan dan tidak pemilih

WULAN-WULAN.
Di Jawa Timur disebut Bulan-Bulan. Mirip Melati Sinebar atau mirip Bendo Segodo. Bedanya pada pamor Wulan-Wulan , bagian tengahnya berlubang jelas. Tuahnya memudahkan mencari jalan rejeki dan mengikat langganan. Sering disimpan ditoko atau warung.



Keris Pusaka, Keris Ampuh, Makna Keris, Jual Keris, Keris Sepuh, Keris Berdiri, Keris Sakti, Keris Ampuh, Tombak Sepuh, Pedang Kuno, Badik Antik, Yoni Kujang, Keris Pusaka, Mahar Keris, Mahar Pusaka, Tangguh Keris, Tangguh Pusaka, Kujang Sepuh, Pamor Tombak, Tuah Keris, Mahar Terjangkau, Naga Raja, Sengkelat Sepuh, Tangguh Badik, Kujang Sepuh, Keris Sepuh

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.